Tentang Kami

Desa Grabagan merupakan desa yang berada di kecamatan Grabagan, kabupaten Tuban. Desa ini memunyai luas 287.200 Ha yang sebagian besar tanahnya ladang.  Terdapat 9.378 jiwa (kepadatan penduduk 774 jiwa/km2) yang dibagi menjadi 9 dusun yaitu, Gendruk, Kembang, Ledok Asri, Juwarsari, Geneng, Timang, Klampeyan, Jati, Dawung.
 

Desa ini termasuk desa yang memiliki luas dan jumlah penduduk terbesar di Kecamatan Grabagan. Desa yang dekat dengan histori spiritualnya karena terdapat sesepuh babat tanah Grabagan, Syeikh Abdus Shomad. Meskipun terbilang Kecamatan yang baru, desa Grabagan sudah berdiri pada tahun 1924 dan sudah berganti pemerintahan 6 kali sampai sekarang. Dengan adanya website desa ini diharapkan, desa bisa menjadi ruang informasi yang menjembatani pemerintah desa Grabagan dengan masyarakat desa.


Kantor

Desa Grabagan - Kecamatan Grabagan - Tuban
Alamat Kantor Pemerintahan Desa Grabagan, JL. Raya Grabagan, no. 257, dsn. Ledok Asri, Grabagan
Kode Pos 62371
No.Telp N/A
Fax N/A
Email pemdesgrabagan@gmail.com
Website grabagan.desa.id